PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN TEKNIK DASAR SEPAK BOLA PADA MURID KELAS V SDNEGERI 28 KARANG PAUH KECAMATAN BAYANG KABUPATEN PESISIR SELATAN

  • Delwati Delwati Fakultas Ilmu Keolahragaan Univeristas Negeri Padang

Abstract

Masalah dalam penelitian ini berawal dari observasi peneliti yaitu rendahnya hasil belajar PENJASORKES murid Kelas V SD Negeri 28 Karang Pauh Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan. Salah satu upaya untuk meningkatkan hasil belajar PENJASORKES adalah dengan pemilihan pengembangan model permainan yang efektif dan efisien. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk melihat Pengembangan Model Permainan Teknik Dasar Sepak Bola pada Murid Kelas V SD Negeri 28 Karang Pauh Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan.

Jenis penelitian ini merupakan penelitian pengembangan model. Populasi pada penelitian ini adalah murid kelas V SD Negeri 28 Karang Pauh Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan yang berjumlah 27 orang. Setelah data didapat, maka teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan  rumus persentase dan uji-t.

Dari Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Pengembangan Model Permainan dapat Meningkatkan Teknik Dasar Sepak Bola pada Murid Kelas V SD Negeri 28 Karang Pauh Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan terbukti dengan thitung ((115,4593) > t table(2,0560) pada α=0.05

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2017-06-28
How to Cite
[1]
D. Delwati, “PENGEMBANGAN MODEL PERMAINAN TEKNIK DASAR SEPAK BOLA PADA MURID KELAS V SDNEGERI 28 KARANG PAUH KECAMATAN BAYANG KABUPATEN PESISIR SELATAN”, jm, vol. 2, no. 1, pp. 13-21, Jun. 2017.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.