Survei Minat Mahasiswa Olahraga Untuk Melakukan Aktivitas Olahraga Saat Pandemi Covid-19
Abstract
Corona Virus Disease (COVID-19) adalah jenis virus baru yang menular pada manusia dan menyerang gangguan system pernapasan sampai berujung pada kematian. Keadaan ini membuat masyarakat Indonesia terkhusus untuk mahasiswa olahraga terbatas untuk melakukan aktivitas olahraga diluar ruangan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui minat mahasiswa olahraga untuk melakukan aktivitas olahraga saat masa pandemic covid-19. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan partisipan mahasiswa olahraga seluruh Indonesia. Hasil penelitian ini menunjuk bahwa minat mahasiswa uantuk melakukan aktivitas olahraga di masa pandemic covid-19 pada persentase 77,3% dan ini dikategorikan tinggi.
Kata Kunci: Covid-19, survei minat, aktivitas olahraga.
Downloads
References
Agus, A. (2010). Pentingnya Peran Olaharaga Dalam Menjaga Kesehatan Dan Kebugaran Tubuh. (November), 1–11.
Abdul Rahman Shaleh & Muhbib Abdul Wahab. 2004. Psikologi Suatu Pengantar dalam Perspektif Islam. Jakarta: Prenanda Media
Atikah Proverawati dan Eni Rahmawati. 2012. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Yogyakarta. Noha Medika
Djamarah, Syaiful Bahri. 2008. Psikologi Belajar. (Edisi 2). Jakarta : Rineka Cipta Husdarta. 2010. Psikologi Olahraga. Alfabeta
Husdarta. 2010. Sejarah dan Filsafat Olahraga. Alfabeta
index @ nrspani.blogspot.com. (n.d.). Retrieved from http://nrspani.blogspot.com/
Irianto, Djoko Pekik. 2004. Pedoman Praktis Berolahraga Untuk Kebugaran dan Kesehatan. Yogyakarta. ANDI
Koentjaraningrat. 2009. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : PT. Rineka Cipta Kravitz, Len. 2001. Panduan Lengkap Bugar Total. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Lampiran Undang-Undang Republik Indonesia No.3 Th.2005 Tentang Sistem Keolahragaan Nasional
Muhamad Murni dan Yudha M.S. 2000. Pendidikan Rekreasi. Dekdikbud
Mutohir, Toho Cholik dan Ali Maksum, 2007. Sport Development Index. Kemenpora
Mutohir, Toho Cholik dkk. 2011. Berkarakter dengan berolahraga berolahraga dengan berkarakter. sport media.
Rusli Lutan. 2003. Menuju Sehat Bugar. Jakarta Pusat: Direktorat Jenderal Olahraga, Depdiknas
Copyright (c) 2023 Jurnal MensSana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.